Cincin yang selalu dipakai
anggota akatsuki sebagai
tanda (membership) atau
cincin ini bisa dikatakan
sebagai kartu anggotanya
akatsuki. Cincin ini ada 10
buah dan ada makna
tersendiri bagi setiap cincin.
Berikut adalah cincinnya:
1. Cincin Pein (Nagato)
Symbol : 零
Artinya : Kosong atau tidak
ada
Posisi : Jempol kanan
Warna : Tidak diketahui
2.Cincin Deidara
Nama : 青龍 = Seiryu
Symbol : 青
Artinya : Biru atau Hijau
Posisi : Telunjuk kanan
Warna : Biru
3. Cincin Konan
Nama : 白虎 = Byakko
Symbol : 白
Artinya : Putih
Posisi : Jari tengah kanan
Warna : Putih
4. Cincin Uchiha Itachi
Nama : 朱雀 = Suzaku
Symbol : 朱
Artinya : Merah menyala atau
Berdarah
Posisi : Jari manis kanan
Warna : Merah
5. Cincin Zetsu
Nama : 玄武 = Genbu
Symbol : 玄
Artinya : Misterius atau Babi
hutan
Posisi : Kelingking kanan
Warna : Hitam
6. Cincin Sasori/Tobi
Nama : 玉女 = Gyokunyo
Symbol : 玉
Artinya : Virgo, Perawan atau
Raja (dalam Shogi)
Posisi : Jempol kiri
Warna : Ungu
7. Cincin Hidan
Nama : 三台 = Santai
Symbol : 三
Artinya : Tiga (tingkatan)
Posisi : Telunjuk kiri
Warna : Tidak diketahui
8. Cincin Kakuzu
Nama : 北斗 = Hokuto
Symbol : 北
Artinya : Utara
Posisi : Jari tengah kiri
Warna : Tidak diketahui
9. Cincin Hoshigaki Kisame
Nama : 南斗 = Nanju
Symbol : 南
Artinya : Selatan
Posisi : Jari manis kiri
Warna : Kuning
10. Cincin Orochimaru
Nama : 空陳 = Kuchin
Symbol : 空
Artinya : Langit
Posisi : Kelingking kiri
Warna : Biru langit/Biru muda
Fakta Dari Cincin
Setiap cincin di Akatsuki,
kecuali cincin Pein memiliki arti
dalam astrologi atau
mythology Jepang. Cincin
Konan, Itachi, Deidara dan
Zetsu diambil dari 4 hewan
mythology Jepang (Seiryu,
Byakko, Suzaku, Genbu), dan
Hewan ini melambangkan 4
penjuru mata angin (Seiryu =
timur, Byakko = barat, Suzaku
= selatan, Genbu = utara).
Cincin Kisame, Kakuzu, dan
Orochimaru melambangkan
gambaran umum astrologi.
Yaitu Nanju = Bintang selatan,
Hokuto = Bintang utara,
Kuchin = Langit.
Cincin milik Sasori (sekarang
milik Tobi) punya keunikan
tersendiri, pada saat dipakai
Sasori simbolnya berarti virgo
atau perawan, tetapi symbol
itu bisa memiliki arti yang
berbeda yaitu Raja. Anehnya
Tobi mengambil cincin itu dan
membuktikan kalau dia itu
Madara pendiri dan pemimpin
Akatsuki yang sebenarnya.
Apakah dia sudah meramalkan
kalau sasori akan mati?
Cincin milik Pein (Nagato)
memiliki misteri tersendiri. Arti
cincin itu adalah “tidak ada”
yang melambangkan
emosinya yang tidak ada.
Wajah yang tak punya
ekspresi, dan melakukan
apapun dengan sangat
tenang, mungkin karena hal
itu dia dipilih sebagai
“ pemimpin” Akatsuki.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Diberdayakan oleh Blogger.
Top Minggu Ini
-
Segel tangan didasarkan pada zodiak cina. Ada 12 segel tangan, masing-masing mewakili hewan tertentu.Menggabungkan segel tangan dengan cha...
-
Maaf buat para pengunjung setia Naruto Blog,saya hampir dua bulan gak post artikel , karna kesibukan sekolah hehehe,bentar lagi kan mau UTS ...
-
Hey sobat! Saya kembali memberikan fakta unik, kali ini tentang kesembilan movie yang telah dirilis, tentu kalian sudah pernah menon...
-
10.Temari Temari merupakan Jounin yang berasal dari Desa Suna. Temari adalah anak Kazekage ke-4 yaitu Hiko. Temari merupakan pengawa...
-
Reika no Jutsu, Sebuah teknik yang tergolong terlarang. Dengan Teknik ini memungkinkan Dan Kato untuk meninggalkan tubuhnya dan menguasa...
-
Perang dunia ninja ke empat telah di mulai sejak chapter 515 (vol. 55) perang ini melibatkan aliansi negara ninja Melawan p...
-
LATAR BELAKANG Madara Uchiha ( うち は マダラ , Uchiha Madara ) adalah shinobi legendaris yang memimpin klan Uchih...
-
Selamat datang di Naruto Blog,kali ini bagi anda yang suka main game naruto di PC,bisa download,dan spesial untuk hari ini saya bagi link do...
Blogger templates
JAM
Artikel Naruto
-
▼
2014
(115)
- ► 02/23 - 03/02 (4)
-
▼
02/02 - 02/09
(33)
- Double Water Gun Jutsu
- 10 Pertarungan Terhebat dan Terseru di Naruto
- Fakta pertarungan madara vs hashirama
- FAKTA PERTARUNGAN MADARA VS 5 KAGE
- CINCIN CINCIN AKATSUKI
- Fakta Unik Susano'o Madara
- Tiga Anggota paling berbakat dari klan Uchiha
- Pengumuman buat para pengunjung Naruto Blog
- Manga komik Naruto chapter 663 Bahasa Indonesia
- Heal Bite
- CPR
- Madara Uchiha Rikudo Sannin Mode
- Fakta Di Balik Pelindung Kepala
- [DOWNLOAD] Video Hashirama Senju Vs Madara Uchiha
- Dai Rasenringu
- Sisi Gelap dari 5 Negara Besar Shinobi
- Mokuton - Senpou : Shinsuusenju
- Penjelasan Lengkap Karakter Naruto Di Dunia Genjutsu
- Penampakan Minato pada Anime Naruto
- Kekuatan Seorang Rikudou-Sennin
- 7 Kinjutsu(Jurus Terlarang)
- CLAN NAMIKAZE ANTARA HOAX DAN ASLI
- JUTSU DERITA SERIBU TAHUN
- NFO REIKA NO JUTSU
- Sage Mode
- KATON : KARYU EDAN
- Apa Perbedaan Raikiri Kakashi dengan Chidori Sasuke?
- 5 Chidori Terkuat
- KARAKTER KARAKTER TERSEMBUNYI DI NARUTO
- 7 Soundtrack Ending Naruto Terbaik
- Tingkat Pangkat Dalam Naruto Lengkap
- 5 Desa Terkuat
- Film Naruto Shippuden Karya Fans Terbaik Untuk Saa...
- ► 01/26 - 02/02 (68)
- ► 01/19 - 01/26 (5)
- ► 01/05 - 01/12 (5)
-
►
2013
(31)
- ► 12/29 - 01/05 (5)
- ► 12/22 - 12/29 (26)
Translator
Pesan Saya
Selamat datang di Naruto Blog
Pada Blog saya banyak fakta fakta unik dan seru yang belum banyak kita ketahui dan bukan itu saja,ada juga komik naruto update terbaru,bagi anda yang mau Copas Artikel di Naruto Blog saya harap untuk menyisipkan link Blog saya atau blog orang yang copas juga,karna Artikel juga punya Hak Cipta.
Naruto Blog akan menpost artikel baru setiap minggunya,jadi jangan ketinggalan,kunjungi terus Naruto Blog...
Terimakasih
Pada Blog saya banyak fakta fakta unik dan seru yang belum banyak kita ketahui dan bukan itu saja,ada juga komik naruto update terbaru,bagi anda yang mau Copas Artikel di Naruto Blog saya harap untuk menyisipkan link Blog saya atau blog orang yang copas juga,karna Artikel juga punya Hak Cipta.
Naruto Blog akan menpost artikel baru setiap minggunya,jadi jangan ketinggalan,kunjungi terus Naruto Blog...
Terimakasih
0 komentar:
Posting Komentar